Tag Archives: makharijul huruf

Bab Tentang Makhraj Huruf Hijaiyah (Tempat Keluarnya Huruf)

Bab ini membahas Makharijul Huruf Hijaiyah atau Tempat-Tempat Keluarnya Huruf Hijaiyah. Mencakup tentang 17 tempat keluarnya huruf, pengertian makhraj huruf, cara dan tujuan mengetahuinya. A. PENGERTIAN MAKHARIJUL HURUF Makharij ( مَخَارِجْ ) mempunyai akar kata dari fi’il madhi ( خَرجَ ) yang berarti keluar. Akar kata tersebut selanjutnya dijadikan bentuk isim makan (yang menunjukan tempat… Read More »